100+ Soal PAS Geografi Kelas 11 dan Jawabannya I Part 1

Pada artikel kali ini saya akan berbagi 100+ Soal PAS Geografi Kelas 11 dan Jawabannya I Part 1 kepada anda semua.

Silahkan simak di bawah ini :


1. PengaruhdaripertemuanpegununganSirkumPasifikdanSirkumMediteraniabagiwilayah Indonesia adalah….

a. Banyakditemuihutanhujantropis

b. Seringterjaditanahlongsor

c. Seingterjadibanjir

d. Kaya akangunungberapi

e. Kaya akankeanekaragamansumberdayaalamhayati

Jawaban : d


2. Berikut yang merupakanpengaruhletakgeografisbagi Indonesia adalah….

a. Iklimtropis yang bersifatlembap

b. Banyakditemukanpadangrumput

c. Adanyapembagianmusim

d. Bertiupangin monsoon

e. Beradapadaposisisilang yang strategis

Jawaban : e


3. Jenistanaman yang ada di daerah tundra adalah….

a. Hutanheterogen

b. Padang semak

c. padangrumput

d. Hutanhomogeni

e. Rumputkerdil

Jawaban : e


4. Vegetasiutama di Sumatra adalah….

a. Hutanhujantropis

b. Hutansabana

c. Hutanmusim

d. Hutan taiga

e. Hutankonifer

Jawaban : a


5. Bison dan muskox merupakanjenishewankhas yang terdapat di daerahpersebaranwilayah….

a. Oriental

b. Neotropik

c. Neartik

d. Ethiopia

e. Paleartik

Jawaban : e


6. Berikut fauna yang merupakankhas Indonesia adalah….

a. Buayadan komodo

b. Komodo danbabirusa

c. Babirusadan orang utan

d. Oran utandan tapir

e. Tapir danbuaya

Jawaban : b


7. Adanyasabana di daerah Nusa Tenggara disebabkanoleh….

a. Udara yang panas

b. Musimkering yang panjang

c. Suhu yang selalutinggi

d. Tanahnyatidaksubur

e. Reliefnyakasar

Jawaban : b


8. Padang pasirterdapt di daerahberikut, kecuali….

a. Oriental

b. Ethipia

c. Neotropik

d. Neatrik

e. Australia

Jawaban : e


9. Taman Nasional Ujung Kulonuntukmelindungi fauna….

a. Komodo

b. Banteng

c. BadakberculaSatu

d. Burungcendrawasih

e. Gajah

Jawaban : c


10. Berikutcontohbarangtambang yang menghasilkan energy, kecuali….

a. Minyakbumi

b. LPG

c. Batubara

d. LNG

e. Tembaga

Jawaban : e


11. Berikutdaerahpenghasil gas alamadalah….

a. Arun (Naggroe Aceh Darussalam)

b. Dumai (Jambi)

c. PulauSingkep (Riau)

d. Halmahera (Maluku)

e. Cirebon (Jawa Barat)

Jawaban : a


12. Batubaradengankadarkarbon yang rendahdan paling sedikitmanfaatnyaadalah….

a. Lignit

b. Bitumen

c. Antrasit

d. Kalsit

e. Avtur

Jawaban : d


13. Sesuatu yang digunakanuntukmenghilangkanoksigendanbelerangdalamproduksibajaadalah….

a. Alumunium

b. Mangan

c. Kromium

d. Tembaga

e. Timah

Jawaban : c


14. Tambang yang bisaditemui di Pulau Bangka Belitung, Lingga, danSingkepdapatditemuitambang….

a. Titanium

b. Tembaga

c. Timah

d. Nikel

e. Magnesium

Jawaban : c


15. Berikutmerupakanpengertiankaetahananpanganadalah….

a. Kondisiterpenuhikebutuhanmakanansetiaphari

b. Besarnyakebutuhanpanganbagipenduduk

c. Kondisiterpenuhinyapanganbagisetiaprumahtangga, yang tercermindaritersedianyapangan yang cukup, baikjumlahmaupunmutunya, aman, merata, danterjangkau

d. Ketersediantingkatkebutuhanpokokpenduduk

e. Kondisiterpenuhinyakebutuhanpanganbagimasyarakatdalamrangkamewujudkanmanusia Indonesia seutuhnya

Jawaban : c


16. Berikutmerupakankomponen yang harusdipenuhiuntukmencapaikondisikatahananpangan, kecuali….

a. Kecukupanketersedianpangan

b. Stabilitasketersedianpangantanpafluktuasidarimusimkemusimataudaritahunketahun

c. Aksesibilitas/keterjangkauanterhadappangan

d. Kualitas/keamananpangan

e. Tingkat kemakmuranmasyarakat

Jawaban : e


17. Indonesia mempunyailetak yang strategisdalamrangkapeningkatankualitasperindustrian. Hal inikarena….

a. Letakindonesia yang beradapadapersimpanganlalulintasdunia

b. Keanekaragaman flora dan fauna yang tinggi

c. Tenagaahli yang banyak

d. Pendapatan per capital yang tinggi

e. Sukubangsa yang beranekaragam

Jawaban : a


18. Istilahindustriseringjugadisebutdengannama….

a. Agraris

b. Maritim

c. Manufaktur

d. Perniagaan

e. Otomotif

Jawaban : c


19. salahsatupenyebabterjadinyapersebaranhewanadalah….

a. Kondisitanah

b. Faktorgeografis

c. Tekananpopulasi

d. Faktoriklim

e. Kondisigeografis

Jawaban : d


20. Hambatanpersebaran fauna berupalautan yang luasmerupakanhambatan….

a. kondisifisikbumi

b. Hayati

c. Biologis

d. Iklim

e. Geografis

Jawaban : a

Selanjutnya : 100+ Soal PAS Geografi Kelas 11 dan Jawabannya I Part 2

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel