100+ Soal PAT Biologi Kelas 11 dan Jawabannya I Part 3

Hallo sobat semuanya pada artikel kali ini admin akan berbagi informasi mengenai 100+ Soal PAT Biologi Kelas 11 SMA dan Jawabannya I Part 3 kepada anda semuanya.

Silahkan simak di bawah ini :


31. Perhatikan bagan alat reproduksi perempuan ini!

















Pada bagian X terjadi proses ....

A. Bertemunya spermatozoa dan ovum

B. Tempat dihasilkannya sel telur

C. Tempat pertumbuhan dan perkembangan janin

D. Tempat keluarnya janin

E. Tempat pematangan sel telur

Jawaban : C


32. Perhatikan pernyataan tentang system reproduksi wanita berikut ini!

1. Ovulasi adalah lepasnya sel telur yang telah masak dari ovarium

2. Sperma bertemu set telur membentuk zigot dan membelah dari morula - blastula – gastrula - organogenesis

3. Berhentinya siklus menstruasi pada wanita disebut masa subur

4. Implantasi adalah penempelan embrio pada dinding rahim

5. Janin di dalam perut mendapatkan makanan dari ibunya melalui air ketuban

Berdasarkan data diatas, pernyataan yang tepat adalah nomor …

A. 1, 2, 3    

B. 2, 3, 4    

C. 3, 4, 5

D. 1, 2, 4

E. 2, 3, 5

Jawaban : D


33. Perhatikan organ system reproduksi pria berikut ini!



Berdasarkan gambar tersebut, bagian yang ditunjukkan oleh huruf X berfungsi untuk ….

A. Penghasil sperma dan hormone testosterone

B. Melindungi testis dan menjaga suhu testis

C. Menampung dan memasak sperma

D. Menyalurkan sperma dari testis ke kantong semen

E. Alat kopulasi/hubungan seksual

Jawaban : C


34. Salah satu perbedaan antara oogenesis dan spermatogenesis yaitu pada spermatogenesis menghasilkan 4 sperma fungsional sedangkan oogenesis menghasilkan....

A. 1 ovum  fungsional dan 3 sel kutub              

B. 1 ovum  fungsional dan 1 sel kutub

C. 2 ovum  fungsional dan 2 sel kutub

D. 3 ovum  fungsional dan  sel kutub

E. 4 ovum fungsional  yang haploid

Jawaban : A


35. Selama kehamilan, embrio dilindungi oleh tiga lapisan, yaitu amnion, tali pusar dan plasenta. Berikut ini fungsi dari 3 bagian yang tepat adalah…









Jawaban : C


36. Perhatikan tahapan tahapan berikut ini!

1.  Plasenta keluar             

2.  Amnion pecah               

3.  Leher rahim melebar

4.  Janin keluar     

5.  Tali pusar dipotong 

6.  Terjadi kontraksi

Tahapan-tahapan di atas jika disusun menjadi rangkaian proses melahirkan yang tepat adalah nomor …

A. 3, 2, 6, 4, 1, 5

B. 3, 6, 4, 2, 1, 5

C. 4, 5, 6, 1, 2, 3

D. 6, 2, 4, 3, 5, 1

E. 6, 3, 2, 4, 5, 1

Jawaban : E


37. Alat kontrasepsi pada wanita yang dilakukan dengan cara mengikat/memotong saluran yang dikenal dengan system sterilisasi adalah ….

A. IUD (intra uterus device)

B. Susuk

C. Tubektomi

D. Vasektomi

E. Implant

Jawaban : C


38. Penyakit yang menyerang system kekebalan tubuh dimana penularannya oleh virus Human Imunodefisiensi virus melalui hubungan seksual bukan pasangan sah (gonta ganti pasangan) adalah ….

A. Sifilis

B. Keputihan

C. Herpes

D. AIDS

E. Gonorhoe

Jawaban : D


39. Kekebalan yang diperoleh tubuh itu sendiri karena sembuh dari penyakit disebut …

A. Aktif alami

B. Aktif buatan

C. Pasif alami

D. Pasif buatan

E. Autoimunitas

Jawaban : A


40. Kekebalan yang diperoleh karena masuknya antibody dari ibu ke anak melalui plasenta atau melalui pemberian ASI disebut kekebalan….

A. Aktif alami

B. Aktif buatan

C. Pasif alami

D. Pasif buatan

E. Autoimunitas

Jawaban : C

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel