100+ Soal PAT PJOK Kelas 4 dan Jawabannya I Part 2


Pada artikel kali ini saya akan membagikan 100+ Soal PAT PJOK Kelas 4 Semester 2 dan Jawabannya I Part 2 kepada anda semuanya.



Adapun soalnya sebagai berikut :

16. Latihan kelenturan yang dilakukan sebelum berolahraga berguna untuk ....
a. meningkatkan daya tahan saat berolahraga
b. menambah keteganggan otot
c. meningkatkan kepercayaan diri
d. mencegah terjadinya cedera olahraga
Jawaban : d

17. Perhatikan gambar berikut!

Gerakan pada gambar di atas adalah bentuk latihan kelenturan otot ....
a. lengan
b. punggung
c. dada
d. bahu
Jawaban : b

18. Latihan untuk meningkatkan daya tahan tubuh dapat dilakukan dengan cara ....
Jawaban : d

19. Perhatikan gambar berikut!
Gambar di atas adalah bentuk latihan ....
a. kelenturan otot perut
b. kekuatan otot tangan
c. kelenturan otot dadad. kelenturan otot tangan
Jawaban : a

20. Lompat tali beregu dilakukan paling sedikit ....
a. dua orang
b. tiga orang
c. empat orang
d. lima orang
Jawaban : b

21. Rintangan yang dapat digunakan untuk lompat kangkang adalah ....
a. peti lompat dan palang tunggal
b. bangku panjang dan punggung teman
c. punggung teman dan peti lompat
d. palang tunggal dan kuda-kuda pelana
Jawaban : c

22. Made dan Uni melakukan gerakan gerobak dorong. Gerakan gerobak dorong bertujuan untuk melatih ....
a. kekuatan otot punggung
b. kekuatan otot lengan dan bahu
c. kekuatan otot kaki
d. kecepatan otot tangan
Jawaban : b

23. Gambar rangkaian gerakan yang dilakukan dengan gerakan awal loncat berputar adalah ....
Jawaban : c

24. Perhatikan gambar di bawah ini!
Rangkaian latihan pada gambar dilakukan dengan mengabungkan gerakan ....
a. loncat kangkang di atas peti dan guling depan
b. loncat jongkok di atas peti dan guling depan
c. loncat berputar dan guling depand. loncat jongkok di atas peti dan guling belakang
Jawaban : b

25. Loncat berputar yang dilalukan dengan putaran 180 derajat ditunjukkan oleh gambar ....
Jawaban : d

26. Bagian tubuh yang menumpu di atas peti saat lompat kangkang adalah ....
a. kaki
b. paha
c. tangan
d. bahu
Jawaban : c

27. Latihan senam lantai yang dilakukan dengan tidur terlentang, kedua kaki diangkat lurus dan rapat ke atas, sedangkan kedua tangan memegang pinggang adalah gerakan dari ....
a. kayang
b. handstand
c. sikap lilin
d. gerobak dorong
Jawaban : c

28. Perhatikan gambar berikut!
Latihan meloncat pada gambar dilakukan dengan cara ....
a. meloncat dan memutarkan tubuh hingga menghadap ke samping kanan
b. meloncat dan memutarkan tubuh hingga menghadap ke samping kiri
c. meloncat dan memutarkan tubuh hingga menghadap ke belakang
d. meloncat memutarkan tubuh hingga kembali keposisi semula menghadap depan
Jawaban : c

29. Lompat kangkang dapat dilakukan dengan menggunakan alat ....
a. palang tunggal
b. bangku lompat
c. peti lompat
d. palang bertingkat
Jawaban : c

30. Lompat kangkang dan lompat jongkok merupakan contoh senam lantai dengan menggunakan ....
a. tangan
b. kaki
c. alat
d. tangan dan kaki
Jawaban : c

Kembali ke Soal Nomor 1 - 15 : 100+ Soal PAT PJOK Kelas 4 dan Jawabannya I Part 1

Lanjut ke Soal Nomor 31 - 45 : 100+ Soal PAT PJOK Kelas 4 dan Jawabannya I Part 3

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel